
Per tanggal 12 Juni Berikut Perkembangan Percepatan Penanganan Covid-19 di Kota Serang

Melalui Siaran Pers Nomor 485/502-Diskominfo/VI/2020 Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Serang W. Hari Pamungkas menyampaikan atas nama Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Kota Serang mengenai Perkembangan Penanganan Percepatan COVID-19 Kota Serang.
Dapat dilihat dilink berikut: https://serangkota.go.id/content/uploads/keterangan_pers_12_juni_20.pdf